Friday 18 May 2012

Mengganti Tampilan Desktop Windows 7 Starter

Mungkin diantara kalian ada yang merasa kesal sewaktu membeli laptop yang terinstall windows 7 starter edition tapi tdk tahu kalo seri ini tdk bisa ganti tampilan desktop anda. Alhasil anda cuma bisa lihat gambar sebuah window dengan latar biru yang sangat membosankan. Sebelum saya berikan link-nya, anda harus tahu kekurangan windows 7 starter

– Windows 7 SE tidak memiliki fitur Aero Glass, mirip seperti Windows Basic yang artinya tidak memiliki Taskbar preview atau Aero Peek.
– Tidak memiliki fitur untuk merubah background Windows, warna serta suara.
– Tidak memiliki log off antar user.
– Tidak mendukung multi monitor
– Tidak bisa menjalankan DVD playback
– Tidak bisa menjalankan Windows XP lama dari Windows 7.

Buat teman-teman yang merasa bosan dan berniat ganti tampilan desktopnya, coba klik link berikut ini :
http://www.sevenforums.com/tutorials/47294-desktop-background-change-windows-7-starter.html
http://www.ziddu.com/download/19416766/StarterBackgroundChanger_V081-forwin7starter.zip.html

Monday 14 May 2012

Cara Mengkoneksikan Client ke Server

Cara ini banyak dilakukan oleh keseluruhan pengguna server dengan adanya cara ini maka koneksi antar client dan server dapat terhubung ke internet, ada dua cara yang dapat dilakukan yaitu dengan menggunakan ip address otomatis (server menggunakan aplikasi dhcp server) atau ip address manual.






Berikut cara settingnya:

1. Start -> Contro Panel -> Network and Internet Connections -> Internet Connections


2. Klik kanan Local Area Connection -> Properties


3. Pilih Internet Protocol (TCP/IP) -> Properties


4. Klik yang atas jika ingin memilih ip address otomatis


5. Klik yang bawah jika ingin memilih ip address manual.

Friday 11 May 2012

Cara Membuat Akun Adf.ly

Adf.ly adalah layanan pemendek URL gratis dengan twist untuk berbagi tautan di internet dari setiap klik agan akan mendapatkan dollar yang mengalir ke akun adf.ly, link yang dipendekkan dapat berupa data-data penting yang bisa dibagikan ke semua orang. Yang ingin membuat akun adf.ly ikuti langkah-langkah berikut:

1. Langsung ke adf.ly

2. Klik Join Now


3. Isi semua kolom yang kosong dengan data yang benar
4. Centang kotak kecil di sebelah I agree to the Terms and Conditions
5. Klik Join Now


6. Langkah selanjutnya buka email agan


7. Sign In terlebih dahulu


8. Cari pesan dari adf.ly yang ada di inbox email agan, buka pesan tersebut


9. Klik tautan yang ada di pesan tersebut yaitu: http://adf.ly/confirm.php
10. Masukkan kode konfirmasi yang ada di pesan yang terletak di atas tautan konfirmasi
11. Klik Submit 


12. Akun agan telah terkonfirmasi secara otomatis oleh adf.ly
13. Sekarang login dulu klik tautan click here


14. Masukkan email dan password yang sudah agan isi waktu pertama mengisi data


15. Selesai. Sekarang agan dapat menggunakan layanan adf.ly

Cara Mengalihkan Blog ke Domain CO.CC

Apabila agan masih mempunyai blog dengan subdomain ***.blogspot.com atau ***.wordpress.com dan ingin mempunyai domain yang lebih singkat dan mudah di hafal untuk diri kita sendiri maupun orang lain saya merekomendasikan menggunakan domain co.cc

Agan tidak perlu membayar karena co.cc memberikannya dengan cuma-cuma atau gratis. Jika agan ingin mengalihkannya ke domain co.cc ikuti langkah-langkah sebagai berikut:

1. Buat akun terlebih dahulu, belum mempunyai akun! perhatikan langkah-langkah di bawah ini

2. Masuk ke website co.cc


3. Klik Create an account now


4. Isi semua kolom jangan ada yang kosong dan centang pada kotak kecil yang bersebelahan dengan tulisan I accept the Terms of Services
5. Klik Continue


6. Masukkan lagi password yang sama dengan password sebelumya isi kolom gambar captcha persis sesuai gambar
7. Klik Continue


8. Sekarang agan telah berhasil membuat akun co.cc, setelah berhasil isikan kolom yang ada di tengah dengan keinginan agan. Misal: www.bkj-tutorial.co.cc
9. Klik Check availability


10. Jika tersedia maka muncul keterangan www.bkj-tutorial.co.cc is available
11. Klik Continue to registration


12. Klik Set up


13. Klik Please domain setup now

14. Klik URL Forwarding


15. Isi semua kolom sesuai dengan blog agan
16  Klik Set up


17. Klik OK


18. Selamat. Sekarang blog agan sudah dialihkan ke domain co.cc tetapi jika agan ingin membuka blog dengan ***.blogspot.com atau ***.wordpress.com bisa-bisa saja untuk mengecek silahkan buka bkj-tutorial.co.cc

Thursday 10 May 2012

Cara Menginstall Internet Download Manager 6.08

Internet Download Manager atau biasa disingkat IDM adalah perangkat lunak yang mampumengunduh data-data yang ada di internet dan meneruskan kembali. Perangkat buatan New York, Amerika ini menempati posisi teratas dalam memaksimalkan kecepatan mengunduh data. Tampilan dan grafis yang sederhana membuat IDM lebih bersahabat dengan penggunanya.
IDM ini biasanya difungsikan untuk yang suka download baik yang download musik, video, gambar, dan lain sebagainya.








Langkah-langkahnya sebagai berikut:


1. Jika agan sudah menginstall Mozila Firefox jadi langsung saja dan yang belum mempunyai software idm bisa mengunjungi internetdownloadmanager.com, cari dimana anda meletakkan folder idm setelah ketemu buka folder tersebut




2. Double klik file idm.exe



3. Klik next terus sampai muncul tulisan finish




4. Klik Finish



5. Klik OK



6. Langsung close saja



7. Centang Allow the instalation
8. Klik Continue



9. Klik Restart Firefox perintah ini untuk sesaat akan menutup semua website yang telah agan buka pada mozila firefox dan akan terbuka kembali secara otomatis



10. Pada jendela IDM notice update, klik Close



11. Extract dulu file patchnya, setelah selesai menginstall programnya sekarang kita taruh patch idm di C:\Program Files\Internet Download Manager agar menjadi full version karena kalau tidak ada patch idm maka program idm hanya bisa digunakan dalam jangka waktu 30 hari saja




12. Patch idm sudah di pindahkan di C:\Program Files\Internet Download Manager



13. Klik kanan idm pada taskbar windows atau system tray icon yang terletak di kanan bawah lalu klik exit
14. Double klik patch idm langsung klik Patch, sekarang program idm agan sudah menjadi full version.

Tuesday 1 May 2012

Guest Book

Cara Memasang Video Player Youtube di Blogspot

Beberapa waktu lalu ada teman saya yang bertanya, bagaimana sih cara memasang video player di blogspot, karena saya baru tau sekarang jadi saya mencobanya langsung kebetulan hari ini lagi banyak waktu menganggur saya tidak menyangka ternyata mudah sekali memasasng video player di blogspot, sebelum memasang video di blogspot disini saya memanfaatkan website youtube karena secara tidak langsung agan telah mempromosikan video kesayangan agan setelah itu upload dulu video yang akan dipasang. Tidak usah terlalu lama lagi dan ikuti perintah-perintah yang ada di bawah ini.


Langkah-langkahnya sebagai berikut:


1. Masuk ke website www.youtube.com dan lakukan pencarian video yang ingin agan dipasang di blogspot


2. Bila sudah ketemu, klik judul videonya


3. Klik Share -> Embed
4. Lalu copy script yang ada kemudian paste di blogspot agan. dan lihat hasilnya, sebagai contoh agan dapat melihat video yang ada di bawah



Software Full Version

Cara Download Video di Youtube Menggunakan IDM

Sebagian orang mungkin ada yang tidak tau cara download menggunakan idm, siapa sangka dan siapa yang mengira ternyata mudah sekali download menggunakan idm, tinggal klik ini itu sudah dapat deh hasilnya saya sedikit berbagi info cara download menggunakan idm perhatikan cara yang ada di bawah ini.


Langkah-langkahnya sebagai berikut:

1. Install terlebih dahulu program Internet Download Manager


2. Masuk ke website www.youtube.com dan lakukan pencarian video yang ingin agan download


3. Bila sudah ketemu, klik judul videonya


4. Klik Download this video


5. Tunggu proses download selesai, cepat atau lambatnya download tergantung dari kecepatan internet. Dengan kecepatan maksimal idm mampu bekerja dengan cepat, secepat internet yang ada di tempat agan.
◄ Posting Baru Posting Lama ►
 
Powered by Blogger.

Total Pageviews

Contact Us

Name

Email *

Message *

Copyright 2013 Komputer dan Jaringan: May 2012 Powered by Blogger